Description
Buku Fikih Ekonomi Islam ini yang disusun oleh Prof. Dr. Shalah ash-Shawi & Prof. Dr. Abdullah al-Mushlih merupakan diantara sedikit buku yang membahas masalah perekonomian Islam di tengah-tengah banyaknya buku perekonomian barat.
Buku ini akan menjelaskan, mengupas, dan juga menyajikan kepada Anda yang ingin tahu bagaimana sistem dan metode Islam dalam mengatur perekonomian, terutama bisnis modern saat ini.
Buku ini sangat sukar untuk diungkapkan secara ringkas, akan tetapi manfaat dari buku ini baru bisa dirasakan bagi siapa saja yang mempelajarinya dan juga memahaminya dengan benar dan runtut. Ini merupakan tantangan tersendiri bagi Anda para pebisnis Muslim modern.
Bacalah! Pahamilah! Praktekkanlah!
Reviews
There are no reviews yet.